Al-`Ulum
Vol 1 (2012)

Penerapan Pendidikan terhadap Anak Secara Islam

Ulfah, Siti Mariah ( Fakultas Tarbiyah IAIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi)



Article Info

Publish Date
23 Apr 2014

Abstract

Anak adalah harapan di masa yang akan datang, tidak ada yang mengingkari ungkapan tersebut karena memang hal itulah yang akan terjadi, oleh karena itu orang tua, pemerintah dan masyarakat harus memberikan perhatian yang istimewa dalam hal mendidik anak mereka. Pendidikan adalah hak setiap manusia yang hidup di dunia ini. Setiap Negara maupun  propinsi memiliki sistem pendidikan yang berbeda-beda, bahkan di daerah maupun komunitas tertinggal yang tidak mempunyai lembaga pendidikan formal pun memiliki sistem pendidikan tersendiri, Pendidik Islam ialah Individu yang melaksanakan tindakan mendidik secara Islami dalam situasi pendidikan islam untuk mencapai tujuan yang diharapkan.cara mendidik anak yang ideal dalam Islam yaitu mengikuti cara Rasul.

Copyrights © 2012