Sistem administrasi yang ada di Kecamatan Silat Hilir yaitu pengarsipannya menggunakansistem yang menyebar sesuai dengan tugas pokok dan fungsi masing-masing. Sebagai pemimpin CamatSilat Hilir sudah berusaha semaksimal mungkin untuk memimpin di Kecamatan Silat Hilir serta sebagaipembina Camat Silat Hilir membina stafnya dengan baik. Dari hasil penelitian tersebut dapat disimpulkanbahwa sistem administrasi yang terbagi menjadi beberapa pokok yang salah satunya yaitu systemadministrasi pengarsipan. Di Kecamatan Silat Hilir diterapkan sistem administrasi untuk pengarsipanadalah sistem administrasi desentralisasi yaitu sistem administrasi yang menyebar. Dalam orientasi tugasPegawai Camat Silat Hilir selalu mengerjakan tugasnya dengan baik dan tepat waktu. dari segi pembinaanyang dilakukan dalam rangka memotivasi para pegawai untuk melaksanakan tugasnya adalah denganmembagi tugas pegawai sesuai dengan bidangnya.
Copyrights © 2021