Jurnal Mesin Nusantara
Vol 4 No 2 (2021): Jurnal Mesin Nusantara

Analisis Kekuatan Tarik Membran Kitosan Kreco Sebagai Filtrasi Air Konsumsi Rumah Tangga

Bahtiar, Ahmad Doni Mutiara (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 Dec 2021

Abstract

Pemanfaaatan limbah cangkang kreco yang selama ini hanya dibuang begitu saja supaya mempunyai nilai lebih yang bermanfaat untuk masyarakat. Kreco salah satu molusca yang hidup bebas di daerah persawahan. Penelitian ini mengusulkan sebuah gagasan baru menggunakan cangkah kreco sebagai membran filtrasi air kran di perumahan dan Uji Tarik erat kaitannya dengan sifat mekanik membran. Parameter ini penting karena menjadi pertimbangan dalam pemilihan membran dalam beberapa aplikasi seperti saringan air ketika mendapatkan tekanan air. . Cangkang keong sawah tersebut dicuci dengan larutan asam asetat dan disikat sampai bersih. Kemudian di giling sampai berbentuk serbuk dan mengalami berbagai macam perlakuan sampai terbentuk membran. Dari hasil penelitian didapatkan membran yang memiliki kekuatan Tarik tertinggi adalah ketebalan 6 mm.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

JMN

Publisher

Subject

Aerospace Engineering Automotive Engineering Chemical Engineering, Chemistry & Bioengineering Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Control & Systems Engineering Electrical & Electronics Engineering Energy Engineering Industrial & Manufacturing Engineering Materials Science & Nanotechnology Mechanical Engineering Transportation

Description

Jurnal Mesin Nusantara is a media publication for researchers who conduct research in the field of machinery. This journal is published twice a year, in June and December. Any research related to the topics in this journal can be sent to the editorial board for publication. The six (6) topics ...