Pada tulisan ini, algoritma resampling bootstrap akan disajikan secara detail dalam bahasa
pemrograman software R untuk beberapa contoh kasus. Resampling bootstrap pada R diberikan dalam suatu
fungsi yang disusun mengikuti algoritma resampling bootstrap pada kasus yang diambil.
Untuk melihat keakuratan metode bootstrap pada masing-masing kasus diberikan suatu simulasi monte
carlo dengan membangkitkan data dari variabel random berdistribusi normal.
Kata kunci: bootstrap, resampling, software R, simulasi.
Copyrights © 2013