An-Nuha : Jurnal Pendidikan Islam
Vol 1 No 4 (2021): Islamic Education

Usaha Ibu Single Parent dalam Mendidik Akhlak Anak

Lastri Fatli Ashari (Universitas Negeri Padang)
Fuady Anwar (Universitas Negeri Padang)



Article Info

Publish Date
30 Nov 2021

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui permasalahan akhlak anak dalam keluarga single parent. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif melalui pendekatan studi kasus. Sumber data penelitian diambil melalui wawancara mendalam kepada sepuluh informan yang sudah terpilih dengan menggunakan teknik purposive sampling. Secara keseluruhan hasil penelitian mendapati delapan permasalahan akhak anak. Delapan permasalahan tersebut dikelompokkan kepada dua aspek yaitu 1) tidak patuh terhadap orang tua, 2) permasalahan kepribadian seperti, i) berjudi, ii) berkelahi, iii) mencuri, iv) bergaul bebas, v) terpengaruh game online. vi) cenderung berbohong, vii) pacaran

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

annuha

Publisher

Subject

Religion Social Sciences Other

Description

Teaching Education Development Islamic Education Material Learning Models and Strategies Curriculum Philosophy of Islamic Education Politics of Islamic Education History of Islamic Education Educators and ...