Publipreneur Polimedia: Jurnal Ilmiah Jurusan Penerbitan Politeknik Negeri Media Kreatif
Vol 9, No 2 (2021): Jurnal Ilmiah Publipreneur

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI TUGAS AKHIR BERBASIS WEB PADA PROGRAM STUDI ANIMASI POLITEKNIK NEGERI MEDIA KREATIF

Yusuf Nurrachman (Politeknik Negeri Media Kreatif)



Article Info

Publish Date
03 Jan 2022

Abstract

Kebutuhan informasi yang cepat dan  mudah sudah menjadi kebutuhan bagi masyarakat saat ini, dengan kemajuan teknologi informasi dan ditunjang dengan koneksi jaringan internet maka tidak dipungkiri lagi bahwa kebutuhan masyarakat akan akan hal tersebut harus ditunjang dengan sebuah sistem informasi yang memudahkan penggunanya. Kebutuhan informasi yang cepat juga dibutuhkan dalam  hal pencarian data Tugas Akhir pada program  studi animasi di politeknik negeri media kreatif sehingga dibuatlah sebuah sistem informasi berbasis web  yang berhubungan pencarian data dimana dalam proses

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

JIP

Publisher

Subject

Arts Humanities Economics, Econometrics & Finance Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences

Description

The journal presents researches in the fields related to the competence of design, printing technology, publishing, and hospitality, including photography, animation, fashion, packaging technology, and other creative industry sectors. The journal also considers the development study of character ...