Jurnal Obsesi: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini
Vol 6, No 4 (2022)

Urgensi Bahasa Inggris Dikembangkan Sejak Anak Usia Dini

Na'imah Na'imah (Pendidikan Islam Anak Usia Dini, Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga Yogyakarta)



Article Info

Publish Date
24 Jan 2022

Abstract

Saat ini, anak usia dini dihadapkan dengan media digital yang berbasis bahasa Inggris. Sehingga perlu strategi agar kemampuan bahasa Inggris anak usia dini berkembang lebih optimal. Metode penelitian dalam hal ini adalah deskriptif kualitatif, subjek penelitian berjumlah 14 anak dari kelas A1, 12 anak dari A2 dan 1 guru bahasa inggris di RA Nurul Falah Cirebon. Pengumpulan data dilakukan dengan observasi, wawancara, dan dokumentasi. Hasil penelitian di RA Nurul Falah Cirebon mengembangkan pembelajaran bahasa inggris dalam proses belajar mengajar dan memberikan stimulasi pada anak didik sejak dini di sekolah. Strategi pembelajaran bahasa inggris dengan cara bernyanyi, bermain, tanya jawab, dan memanfaatkan barang-barang tersedia di kelas. Melalui strategi tersebut, anak berhasil mengembangkan kemampuan bahasa Inggris dengan baik

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

obsesi

Publisher

Subject

Education

Description

Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini is an peer-reviewed journal dedicated to interchange for the results of high quality research in all aspect of early childhood educatuion. The journal publishes state-of-art papers in fundamental theory, experiments and simulation, as well as ...