Jurnal Penelitian Geografi (JPG)
Vol 7, No 4 (2019): Jurnal Penelitian Geografi (JPG)

Analisis Kompetensi Pedagogik Guru IPS SMP Bersertifikasi Pendidik di Kota Metro

Putu Kriya Santi Ganggayani (Unknown)
Sumadi Sumadi (Unknown)
Zulkarnain Zulkarnain (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Jul 2019

Abstract

The purpose of this research is to find out: (1 )the understanding of educational base, (2) the learners understanding, (3) curriculum development, (4) learning planning, (5) utilization of technology / instructional media, (6) implementation of learning, (7) evaluation of learning outcomes and (8) development of students' potentials for teachers of IPS SMP certified educators in Metro City of the academic year 2017/2018.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: (1) pemahaman tentang landasan pendidikan, (2) pemahaman tentang peserta didik, (3) pengembangan kurikulum, (4) perencanaan pembelajaran, (5) pemanfaatan teknologi/media pembelajaran, (6) pelaksanaan pembelajaran, (7) evaluasi hasil belajar serta (8) pengembangan potensi siswa tentang guru IPS SMP bersertifikasi pendidik di Kota Metro Tahun Ajaran 2017/2018.Kata kunci: analisis, guru  IPS bersertifikasi, kompetensi pedagogik

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

JPG

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Humanities Earth & Planetary Sciences Environmental Science Social Sciences

Description

Jurnal Penelitian Geografi merupakan jurnal yang diterbitkan oleh Program Studi Pendidikan Geografi Jurusan Ilmu Pengetahuan Sosial Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Lampung. Jurnal ini berisikan kumpulan karya ilmiah dalam bentuk artikel baik berupa skripsi, tesis, ataupun ...