PRAJA observer: Jurnal Penelitian Administrasi Publik
Vol. 2 No. 02 (2022): PUBLIC ADMINISTRATION

PELAYANAN PESERTA JKN-KIS SELAMA PANDEMI PADA BPJS KESEHATAN: Indonesia

Yanti Mayasari Lubis (Universitas Islam Negeri Sumatera Utara)
Rahmi Syahriza (Universitas Islam Negeri Sumatera Utara)



Article Info

Publish Date
25 Mar 2022

Abstract

Peningkatan kasus COVID-19 salah satunya berdampak pada pelayanan peserta JKN-KIS di fasilitas kesehatan maupun di kantor pelayanan BPJS Kesehatan.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran pelayanan peserta JKN-KIS di fasilitas kesehatan dan BPJS Kesehatan selama pandemi. Metode penelitian ini merupakan penelitian deskriptif dengan metode pengumpulan data menggunakan studi literatur dari berbagai jurnal, buku, peraturan perundang-undangan. Hasil penelitian ini selama pandemi pelayanan peserta JKN di BPJS Kesehatan, memanfaatkan berbagai media komunikasi antara lain aplikasi Mobile JKN, telepon, berbagai platform pesan singkat seperti WhatsApp dan Telegram, serta melalui media telekonsultasi lainnya.

Copyrights © 0000






Journal Info

Abbrev

praja

Publisher

Subject

Humanities Social Sciences

Description

PRAJA Observer: Jurnal Penelitian Administrasi Publik, e- ISSN: 2797-0469 ini diterbitkan oleh Departemen Aksiologi, Community of Research Laboratory Surabaya, Indonesia sebagai media komunikasi dan diseminasi hasil penelitian dan karya ilmiah di bidang Administrasi Publik; Manajemen Publik; ...