Edukasi Islami: Jurnal Pendidikan Islam
Vol 10, No 02 (2021): Edukasi Islami: Jurnal Pendidikan Islam

Integrasi Sekolah dan Keluarga Pada Anak Usia Dini

Nurul Hikmah (Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta)
Muhammad Hariyadi (Institut PTIQ Jakarta)
Aas Siti Sholichah (Institut PTIQ Jakarta)



Article Info

Publish Date
10 Oct 2022

Abstract

Penelitian ini fokus pada integrasi sekolah dan keluarga pada pendidikan anak usia dini.  Penelitian ini dibatasi pada RA Bait Qur’any. Secara umum, penelitian ini memiliki tujuan khusus penelitian ini yaitu: menganalisa bagaimana integrasi sekolah dan keluarga pada anak usia dini di RA Bait Qur’any dan menganalisa type kerjasamanya. Adapun manfaat penelitian ini secara umum diharapkan dapat memberikan pengetahun tentang integrasi sekolah dan keluarga pada anak usia dini. Hasil penelitian ini yaitu, RA Bait Qur’any memiliki tipe kerjasama keluarga dan sekolah yang mencakup beberapa type yaitu: parenting, communicating dan decision making, dan learning At Home. Tipe kerjasama sekolah dan keluarga di RA Bait Qur'any belum ada yang berupa Collaborating with the comunity. 

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

ei

Publisher

Subject

Education

Description

Edukasi Islami: Jurnal Pendidikan Islam focuses on publishing articles that contain ideas, research results, and literature studies in the field of Islamic Education. Edukasi Islami: Jurnal Pendidikan Islam Scope are: Al Quran and Hadith-based Islamic Education, Media and Learning Resources in ...