NUSANTARA : Jurnal Ilmu Pengetahuan Sosial
Vol 9, No 3 (2022): NUSANTARA : Jurnal Ilmu Pengetahuan Sosial

SISTEM FORECASTING PERENCANAAN PRODUKSI DENGAN METODE SINGLE EKSPONENSIAL SMOOTHING PADA PT. FOOD BEVERAGES INDONESIA

Mika Debora Br Barus ()Fakultas Sosial Sains Universitas Pembangunan Pancabudi)
Mus tafa (Fakultas Sosial Sains Universitas Pembangunan Pancabudi)
Farah Soufika Thahirah (Fakultas Sosial Sains Universitas Pembangunan Pancabudi)



Article Info

Publish Date
18 Mar 2022

Abstract

Peramalan (forecasting) merupakan sebuah langkah awal terpenting pada perencanaan untuk sebuah organisasi bisnis dalam mengambil keputusan  manajemen  yang  signifikan.  Metode  peramalan  Single  Eksponensial Smoothing yaitu suatu model ramalan pada data berkala (time series) yang dirancang sebagai data untuk membuat sebuah unsur trend. Pada penelitian data yang diperoleh dengan jumlah hasil penjualan produksi Minuman Chatime di PT. Food Beverages Indonesia mulai tahun 2019 sampai tahun 2021 dengan indikasi terjadi pola data trend seiring pertambahan waktu. Hasil penelitian kemudian dianalisis memakai metode Single Eksponensial Smoothing, berdasarkan Mean Absolute Percentage Error (MAPE) diperoleh angka sebesar 101.179 dengan hasil forecast erorr terkecil. Hasil penelitian menunjukan nilai parameter α = 0.5 merupakan peramalan terbaik yang digunakan untuk meramalkan jumlah penjualan dengan data aktual produksi minuman Chatime dengan parameter erorr sebesar 1.2 %.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

nusantara

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Education

Description

NUSANTARA : Jurnal Ilmu Pengetahuan Sosial adalah suatu jurnal multidisiplin yang mencakup berbagai pokok persoalan dalam kajian ilmu-ilmu sosial dan humaniora. Secara khusus jurnal menaruh perhatian, namun tidak hanya terbatas, pada pokok-pokok persoalan tentang perkembangan ilmu pengetahuan sosial ...