Jurnal Widya
Vol. 3 No. 1 (2022): Jurnal Widya, April 2022

Analisa Kepuasaan Mobile Aplication e commerce pada siswa sma yadika 13 menggunakan metode AHP

Ahmad Ikhwan (Universitas Nusa Mandiri)
Fitri Hanung Wibowo (Universitas Nusa Mandiri)
Avian Reventiary (Universitas Nusa Mandiri)



Article Info

Publish Date
03 Apr 2022

Abstract

Media sosial adalah salah satu media online yang mendukung interaksi sosial. Twitter, Facebook, Instagram, Path, Blog dan Wikipedia adalah beberapa situs media sosial yang popular di era modern saat ini. Beberapa aplikasi media sosial memiliki fitur yang hampir sama, tapi untuk membuat user atau konsumen tertarik pada aplikasi tersebut, masing-masing application developer menyuguhkan keunikan tersendiri pada aplikasi buatannya. Karena keunikan dari aplikasi media sosial tersebut, menjadikan user atau konsumen menggunakan satu atau beberapa aplikasi media sosial tersebut. Maka dari itu, dibutuhkan sistem yang dapat mengambil keputusan dalam memilih aplikasi media sosial pilihannya berdasarkan keinginaan dan kegunaannya. Pemilihan aplikasi media sosial dengan menggunakan metode Analytical Hierarchy Process dan perhitungannya dengan Software Expert Choice dapat memudahkan para pengguna smartphone android untuk menentukan dan memilih aplikasi media sosial mana yang paling baik, tampilan aplikasi yang menarik, kemudahan dalam menggunakan aplikasi, konten menarik pada aplikasi dan fitur-fitur unik yang ada aplikasi. AHP menggabungkan beberapa penilaian dan nilai-nilai pribadi ke dalam satu cara yang bersifat logis. AHP dapat menyelesaikan masalah multi-kriteria yang bersifat kompleks menjadi suatu hirarki.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

awl

Publisher

Subject

Computer Science & IT Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Electrical & Electronics Engineering Social Sciences

Description

Ruang Lingkup (Scope); Penelitian yang dapat di yang dapat dimuat/diterbitkan pada jurnal Widya ini diutamakan bidang Teknologi Informasi, Bidang Ilmu Komputer, Bidang Informatika, Bidang Rekayasa Perangkat Lunak, Bidang Sistem Informasi, Bidang Sistem Komputer, Bidang Teknik Komputer, Teknik ...