DE LEGA LATA: Jurnal Ilmu Hukum
Vol 6, No 2 (2021): Juli-Desember

Bullying Oleh Anak Di Sekolah Dan Pencegahannya

Simatupang, Nursariani (Unknown)
Faisal, Faisal (Unknown)



Article Info

Publish Date
21 Feb 2022

Abstract

Bullying kerap dilakukan oleh anak di sekolah. Sekolah yang dianggap merupakan tempat belajar bagi anak untuk pencapaian masa depannya, dijadikan oleh anak sebagai tempat menindas temannya yang lemah. Jika hal ini dibiarkan, akan berdampak yang sangat serius baik bagi anak sebagai pelaku bullying maupun sebagai korban. Tuuan penelitian ini adalahuntuk menganalisa bullying oleh anak di sekolah serta upaya pencegahannya. Penelitian ini merupakan penelitian yuridis normatif. Beberapa hal yang dapat dilakukan guna mencegah bullying oleh anak di sekolah antara lain menciptakan suasana sekolah yang nyaman, meningkatkan rasa empati, serta peningkatan pemahaman anak tentang bullying

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

delegalata

Publisher

Subject

Law, Crime, Criminology & Criminal Justice

Description

De Lega Lata is an academic journal published by Faculty of Law, University of Muhammadiyah Sumatera Utara (UMSU), Medan, North Sumatra, Indonesia, which includes articles on the scientific research field of Law Sciences, includes the results of scientific research and reviews on selected ...