Aplikasi webgis untuk penyebaran kerajinan tangan khas Kabupaten Pidie merupakan alat bantu untuk menyampaikan informasi mengenai persebaran pengrajin kerajinan tangan di Kabupaten Pidie. Kehadiran sistem informasi geografis ini diharapkan dapat memberikan kemudahan bagi masyarakat yang membutuhkan informasi mengenai pengrajin kerajinan tangan. Metode dalam penelitian ini adalah metode pengembangan sistem. Aplikasi ini memanfaatkan bahasa PHP sebagai bahasa pemrogramannya, dan MySQL sebagaidatabasenya dan Peta leaflet untuk fasilitas pelayanan petanya. Sistem ini dapat memberikan gambaran penyebaran pengrajin kerajinan tangan dengan mengutamakan tata letak lokasi pengrajin kerajinan tangan sertakerajinan tangannya.Kata kunci: Aplikasi Webgis, Kerajinan Tangan, Penyebaran Lokasi
Copyrights © 2021