Abstract. Artikel ini ditulis sebagai upayamenawarkan strategi pembelajaran creative writing melalui penulisan fiksi dimedia internet. Sebagai media yang menciptakan ruang cyber, ruang maya yangmenawarkan anonimitas dan âkebebasanâ, media ini memungkinkan siapapun untukberpartisipasi didalamnya tidak sekedar sebagai konsumen teks, namun sekaligussebagai produsen aktif. Situs www.fanfiction.net adalah salah satu situs yang marakdengan karya fiksi penulis non profesional yang lazim disebut fanfiction. Dalamsitus ini, para penulis fanfiction bebas berkreativitas melalui tulisan merekatanpa diketahui identitas aslinya. Dalamkonteks ini, ruang cyber dan fan ficton dapat dipahami sebagai satu alternatifstrategi pembelajaran creative writing yang cukup efektif. Key words: mediainternet, ruang cyber,fan fiction, creative writing
Copyrights © 2012