Wacana : Majalah Ilmiah Tentang Bahasa, Sastra dan Pembelajarannya
Vol 19 No 1 (2019): WACANA SARASWATI

ANALISIS RESPON MAHASISWA TERHADAP PENERAPAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING DALAM LESSON STUDY

Ni Made Sukanadi Sukanadi (ojsikip)



Article Info

Publish Date
10 May 2019

Abstract

Proses pembelajaran yang baik perlu didukung dengan model pembelajaran yang tepat, sehingga dapat memotivasi mahasiswa untuk meningkatkan hasil belajarnya. Model problem based learning bersandar kepada psikologi yang berangkat dari asumsi bahwa belajar adalah proses tingkah laku berkat adanya pengalaman. Pengamatan yang kami lakukan adalah untuk mengetahui respon mahasiswa terhadap penerapan model problem based learning dalam lesson study. Berdasarkan hasil pengamatan yang dilakukan melalui penyebaran kuesioner, dapat diketahui bahwa respon positif ditunjukkan oleh mahasiswa terhadap dosen dalam penerapan model problem based learning.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

wacanasaraswati

Publisher

Subject

Humanities Education Languange, Linguistic, Communication & Media Other

Description

WACANA : Majalah Ilmiah tentang Bahasa, Sastra, dan Pembelajarannya publishes manuscripts on research in language teaching, literature, and linguistics. This journal accepts submissions of manuscripts that will be published within the scope: Linguistics; phonology, morphology, syntax, discourse ...