Potensia
Vol 8, No 1 (2022): Juni

The Development Of Higher Education Curriculum Referrings To Free Curriculum Framefor Independent Learning (Mbkm) With The Integrative-Multidicipliner Paradigm Twin Towers Model

Musbirotun Ni’mah (Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya, Indonesia)
Novita Sari (Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya)



Article Info

Publish Date
11 Jul 2022

Abstract

Studi ini bertujuan untuk menjelaskan tentang pengembangan kurikulum Pendidikan Agama Islam (PAI) di UIN Sunan Ampel Surabaya yang mengacu MBKM. Standart MBKM yang dijadikan pedoman mengacu pada paradigma integrative-multidisipliner model twins tower sebagai orientasi pengembangan keilmuan di UIN Sunan Ampel Surabaya. Penelitian ini dilakukan menggunakan pendekatan kualitatif naturalistik. Studi ini berlokasi di Program Studi PAI Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Sunan Ampel Surabaya. Prosedur dalam penelitian ini menggunakan metode penggalian data; observasi, wawancara dan dokumentasi. Adapun hasil dari penelitian ini adalah (1) Prodi PAI Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Sunan Ampel Surabaya Prodi Pendidikan Agama Islam (PAI) dalam merumuskan kurikulumnya tidak terlepas dari kurikulum UIN Sunan Ampel Surabaya yang berorientasi Integrasi multidisipliner dengan icon Twin Towers. (2) Prodi PAI Fakultas Tarbiyah dan Keguruan Bersama Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya sedang mempersiapkan diri menyongsong Merdeka Belajar-Kampus Merdeka.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

Potensia

Publisher

Subject

Education

Description

JURNAL POTENSIA, Jurnal Kependidikan Islam adalah jurnal yang terbit dwi tahunan yaitu Juni dan Desember. Redaksi menerima artikel yang berkaitan dengan kependidikan Islam yang asli dan belum pernah dipublikasikan pada media manapun. Artikel dapat dikirimkan melalui email: ...