Jurnal Intelektualita: Keislaman, Sosial, dan Sains
Vol 11 No 1 (2022): Jurnal Intelektualita: Keislaman, Sosial, dan Sains

Peningkatan Mutu Sekolah Perspektif Philip B. Crosby

Purwaningsih, Ega (Unknown)



Article Info

Publish Date
04 Jul 2022

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis upaya peningkatan mutu sekolah perspektif Philip B. Crosby. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian kepustakaan. Penelitian ini menyimpulkan bahwa pertama, ada dua gagasan kontroversial yang ditawarkan oleh Crosby yaitu quality is free dan zero defect. Kedua gagasan ini bermakna positif bagi lembaga pendidikan yaitu kualitas tanpa biaya dan menghilangkan kegagalan pada siswa. Kedua, Crosby menawarkan 14 langkah dalam upaya peningkatan mutu pendidikan yaitu komitmen manajemen, tim perbaikan mutu, pengukuran mutu, evaluasi biaya mutu, kesadaran mutu, tindakan perbaikan, komite ad hoc untuk program zero defect, pelatihan penyelia, hari zero defect, penentuan sasaran, penghapusan penyebab kesalahan, penghargaan/pengakuan, dewan mutu, lakukan berulang kali.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

intelektualita

Publisher

Subject

Arts Humanities Education Social Sciences

Description

Jurnal Intelektualita: Keislaman, Sosial, dan Sains (Intelektualita Journal: Islamic, Social, and Science Studies) (ISSN: 2303 - 2952 ; e-ISSN: 2622-8491) is a journal published by Wakil Rektor III Bidang Kemahasiswaan dan Kerjasama Universitas Islam Negeri Raden Fatah Palembang. Published articles ...