Jurnal Studi Manajemen dan Bisnis
Vol 9, No 1 (2022): Juni

Service Quality, Experiential Marketing dan Customer Satisfication Pengguna Gojek

Nanda Setya Putri (Universitas PGRI Kanjuruhan Malang)
Endi Sarwoko (Universitas PGR Kanjuruhan Malang)



Article Info

Publish Date
29 Jun 2022

Abstract

Penelitian bertujuan untuk menganalisis pengaruh service quality dan experiential marketing terhadap customer satisfication pengguna Gojek. Penelitian ini merupakan penelitian explanatory research dengan pendekatan kuantitatif. Penelitian dilakukan padapelanggan Go-jek di Kota Malang, menggunakan sampel sebanyak 145 pelanggan dengan menggunakan metode accidental sampling. Teknik pengumpulan data menggunakan kuesionerkemudian dianalisis menggunakan analisis Regresi linear berganda dengan bantuan SPSS versi 21. Hasil penelitian ini mengkonfirmasi bahwa service quality dan experiential marketing merupakan faktor yang memengaruhi customer satisfaction pengguna Gojek. Penelitian lebih lanjut diperlukan pada penyedia jasa sejenis seperti Grab untuk pengembangan penelitian ini.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

jsmb

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Social Sciences

Description

Jurnal Studi Manajemen Dan Bisnis (JSMB) ISSN: 2460-3775 (Online) dan ISSN: 2355-9543 (Print) administered by the Master of Management Faculty of Economics and Business, University of Trunojoyo Madura. This journal is here to accommodate innovative thinking of academics, researchers and ...