INOVTEK POLBENG
Vol 12, No 1 (2022): INOVTEK VOL.12 NO.1 2022

Profile sketch and Profile nesting on Block B10 of a 108 Meters Tanker Ship Using Aveva Marine Software

Nidia Yuniarsih (Politeknik Negeri Batam)
Guruh Maulana Suhendi (Politeknik Negeri Batam)
Mufti Fathonah Muvariz (Politeknik Negeri Batam)
Nurul Laili Arifin (Politeknik Negeri Batam)
Fedia Restu (Politeknik Negeri Batam)



Article Info

Publish Date
21 Jun 2022

Abstract

Profile sketch dan profile nesting merupakan solusi yang ditawarkan sebagai referensi dari proses pemotongan dan pemasangan profil.  Profile sketch dan profile nesting  juga digunakan untuk mengetahui detail dari profil yang akan diproduksi, baik jumlah profil, posisi penempatan profil, hingga jumlah pelat yang dibutuhkan untuk proses pemotongan..  Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui proses pembuatan  profile sketch dan profile nesting dan jumlah keseluruhan profil dari Blok B10 kapal Tanker. Dari hasil pembuatan profile sketch dan profile nesting, didapatkan jumlah profil sebanyak 369 buah. Dengan jumlah profil FB 47 buah dan profil HP 322 buah. Dari jumlah ini dapat diestimasikan jumlah profil yang kemudian digunakan dalam pembelian pelat oleh pihak industri.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

IP

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

Jurnal Inovasi dan Teknologi Politeknik Negeri Bengkalis merupakan jurnal berbasis penelitian ilmiah. Artikel ilmiah dapat berupa hasil penelitian, artikel penelitian asli, review dan kajian ...