Edukasi Islami: Jurnal Pendidikan Islam
Vol 10, No 02 (2021): Edukasi Islami: Jurnal Pendidikan Islam

PENGELOLAAN LEMBAGA PENDIDIKAN ISLAM SWASTA BERBASIS MODERASI BERAGAMA

Nur Hidayah (IAI AN Nur, Lampung)



Article Info

Publish Date
10 Oct 2022

Abstract

Lembaga Pendidikan Islam swasta sebagai lembaga penyelenggara kegiatan belajar mengajar dituntut untuk berkontribusi dalam membangun dan meningkatkan mutu sumber daya manusia Indonesia. Untuk mencapai tujuan tersebut maka lembaga pendidikan islam swasta harus di kelola secara maksimal. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif yang mana membutuhkan kemampuan peneliti dalam memahami masalah yang akan diteliti terutama referensi literatur terhadap berbagai fenomena empirik yang relevan. Adapun hasil penelitian ini adalah pengimplementasian pengelolaan lembaga pendidikan islam dengan menerapkan fungsi manajemen pendidikan islam (perencanaan, pengorganisasian, pengarahan dan pengawasan) secara komprehensif dan konsisten dengan menginternalisasi nilai – nilai moderasi beragama sebagai langkah strategis yang cerdas dan futuristik.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

ei

Publisher

Subject

Education

Description

Edukasi Islami: Jurnal Pendidikan Islam focuses on publishing articles that contain ideas, research results, and literature studies in the field of Islamic Education. Edukasi Islami: Jurnal Pendidikan Islam Scope are: Al Quran and Hadith-based Islamic Education, Media and Learning Resources in ...