BIA': Jurnal Teologi dan Pendidikan Kristen Kontekstual
Vol 5, No 1 (2022): Juni 2022

Implementasi Karakteristik Pelayan Tuhan Menurut Filipi 2:1-11 bagi Guru Sekolah Minggu GPdI Ekklesia Jember

Pacel Zacharias (Sekolah Tinggi Alkitab Jember)
Nelly Nelly (Sekolah Tinggi Alkitab Jember)
Roberth Ruland Marini (Sekolah Tinggi Alkitab Jember)



Article Info

Publish Date
27 Jun 2022

Abstract

Abstract: The main problem in this research is the character of Sunday school teachers in their service. This study focuses on the characteristics of God's servants according to Philippians 2:1-11 which aims to provide an understanding of the characteristics of God's servants to the teachers of the GPdI Ekklesia Jember Sunday School. With a qualitative approach applying descriptive analysis method to the text of Philippians 2:1-11, the results obtained are three characteristics of God's servants, namely unity, example and obedience, which can be implemented in life and ministry in the field of Sunday School. Keywords: Philippians 2; Sunday School Teachers; Servant of God Abstrak: Permasalahan utama dalam penelitian ini adalah karakter guru Sekolah Minggu dalam pelayanannya. Penelitian ini berfokus pada karakteristik pelayan Tuhan menurut Filipi 2:1-11 yang bertujuan untuk memberikan pemahaman mengenai karakteristik pelayan Tuhan kepada para guru Sekolah Minggu GPdI Ekklesia Jember. Dengan pendekatan kualitatif menerapkan metode deskriptif analisis pada teks Filipi 2:1-11 diperoleh hasil tiga karakteristik pelayan Tuhan yaitu kesatuan, keteladanan dan ketaatan, yang dapat diimplementasikan dalam kehidupan dan pelayanan di bidang Sekolah Minggu. Kata kunci: Filipi 2; Guru Sekolah Minggu; Pelayan Tuhan

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

bia

Publisher

Subject

Arts Humanities Education Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences Other

Description

BIA': Jurnal Teologi dan Pendidikan Kristen Kontekstual adalah Jurnal peer-review yang diterbitkan oleh STAKN Toraja, berfokus pada isu-isu terbaru dalam dunia Teologi secara khusus berkaitan dengan Kontekstualisasi Teologi di Indonesia dengan beberapa spesifikasi yakni: 1.Studi Biblika 2.Injil ...