Jurnal Ilmiah Edunomika (JIE)
Vol 6, No 2 (2022): EDUNOMIKA : Vol. 06, No. 02, 2022

ANALISIS KONDISI FISIK DOMINAN ATLET FUTSAL OPANINDO BANDA ACEH

Yudi Ikhwani (Universitas Serambi Mekkah)
Rizky Hidayat (Universitas Serambi Mekkah)
Edi Azwar (Universitas Serambi Mekkah)



Article Info

Publish Date
28 Jun 2022

Abstract

Penelitian yang berjudul “Analisis Kondisi Fisik Dominan Atlet Futsal Opanindo Banda Aceh”. Tujuan penelitian ini adalah untuk keadaan Kondisi Fisik Dominan Atlet Futsal Opanindo Banda Aceh. Jenis penelitian ini merupakan deskriptif kuantitatif. Adapun yang menjadi subjek dalam penelitian ini adalah Atlet Futsal Opaninido yang berjumlah 12 orang. Teknik pengumpulan data pada penelitian ini dilakukan dengan tes leg Dynamometer, Vertical Jump, lari 30 m, Sit And Reach, dan Illinois tes. Teknik analisis data dalam Penelitian ini dengan teknik persentase. Hasil analisis data menunjukkan hasil penelitian dan pengolahan data yang diperoleh maka dapat ditarik kesimpulan tingkat kondisi fisik dominan atlet Opanindo Banda Aceh Pada Tahun 2021 semuanya berada pada katagori Baik dan hanya kekuatan kaki yang berada pada katagori Cukup.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

jie

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Education

Description

Jurnal Ilmiah EDUNOMIKA dengan ISSN 2598-1153, diterbitkan 2 (dua) kali setahun (Pebruari dan Agustus) oleh LPPM STIE AAS Surakarta bekerjasama dengan Pusat Kajian Pendidikan dan Ekonomi (PUSKAPE), Yayasan Keluarga Muslim Al Azarul Ulum Sukoharjo. Terbit pertama pada bulan Pebruari 2017. Redaksi ...