Management Studies and Entrepreneurship Journal (MSEJ)
Vol. 3 No. 2 (2022): MSEJ : Management Studies and Entrepreneurship Journal

Pengaruh Beban Kerja, Kompetensi Dan Kompensasi Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Centradist Partsindo Utama

Hady Wijaya (Universitas Prima Indonesia)
Hendry Hendry (Universitas Prima Indonesia)
Hermanto Halim (Universitas Prima Indonesia)
Alvian Alvian (Universitas Prima Indonesia)
Richard Richard (Universitas Prima Indonesia)



Article Info

Publish Date
30 Apr 2022

Abstract

Penelitian ini mempunyai tujuan dalam menganalisis bebanokerja,kompetensi serta kompensasi terhadap kinerjapkaryawanppada PT. Centradist Partsindo Utama. Adapun 46 karyawan sebagai populasiodan sampelopenelitian dan teknik analisa data mengunakan analisis regresi linear berganda. Hasil dalam penelitina ini memperoleh beban kerja, pkompetensi dan kompensasi berpengaruh positifpdanpsignifikan terhadap kinerjapkaryawan pada PT. Centradist Partsindo Utama baik secara parsial maupun simultan. Kata Kunci : Beban Kerja, Kompetensi, Kompensasi, Kinerja Karyawan

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

msej

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management

Description

Management Studies and Entrepreneurship Journal (MSEJ) is published by Yayasan Pendidikan Riset dan Pengembangan Intelektual (YRPI) as an information and communication media for practitioners, researchers and academics who are interested in the field of management (Finance, Human Resource, ...