At-Tasyri Jurnal Hukum Islam dan Ekonomi Syariah
Vol. 2 No. 02 (2021)

Optimalisasi Peran Mudharabah Ssebagai Salah Satu Akad Kerjasama dalam Pengembangan Ekonomi Syariah di Indonesia

Lestari, Rina Puji (Unknown)



Article Info

Publish Date
16 Jun 2022

Abstract

Akad mudharabah merupakan akad bagi hasil antara pemilik modal (shahibul maal) dengan pengelola modal (mudharib) atas suatu usaha yang dijalankan oleh mudharib. Akad mudharabah merupakan akad yang menjunjung tinggi kesejahteraan pelakunya karena menjalankan transaksi sesuai dengan syariat dan menjauhi bunga bank. Optimalisasi peran serta akad mudharabah dalam pengembangan ekonomi syariah di Indonesia belum dapat dikatakan maksimal. Hal ini dibuktikan dengan berbagai isu permasalahan yang ada di masyarakat. Strategi yang dapat diterapkan guna menanggulangi permasalahan tersebut yaitu dengan melakukan sosialisasi dan pendekatan kepada masyarakat terkait konomi syariah.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

tasyri

Publisher

Subject

Religion Humanities Economics, Econometrics & Finance Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Social Sciences

Description

The journal is a semi-annual publication publishing two issues each year. It strives to strengthen transdisciplinary studies on issues related to Islam and Muslim societies. Its principal concern Islamic laws, islamic interdicipliner, islamic social, and Islamic ...