Journal of Economics, Management, Business And Accounting (JEMBA)
Vol 2 No 1 (2022): Journal of Economics, Management, Business and Accounting

PENGARUH PERSEPSI DUKUNGAN ORGANISASI DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP PERILAKU KEWARGANEGARAAN ORGANISASI PADA PEGAWAI KANTOR KECAMATAN PANYILEUKAN KOTA BANDUNG

Dandy Disha Mahendra (universitas komputer indonesia)
Lita Wulantika (Unknown)



Article Info

Publish Date
03 Jul 2022

Abstract

Penelitian ini mempunyai tujuan sebagai mengetahui pengeruh Persepsi Kepuasan Kerja dan Dukungan Organisasi bagi Perilaku Kewarganegaraan Organisasi Pada Pegawai Kantor Kecamatan Panyileukan Kota Bandung baik secara parsial atau bersamaan, sampel sejumlah 48 prgawai, menggunakan Teknik sampling jenuh, dan data primer. Penelitian ini memakai cara Deskriptif dan Verifikasi. Teknik uji hipotesis Uji F dan T dan metode analisis data ialah Regresi Linier Berganda. Hasil dari penelitian ini menampilkan Persepsi Dukungan Organisasi mempunyai pengaruh ke Perilaku Kewarganegaraan Organisasi, Kepuasan Kerja terdapat pengaruh pada Perilaku Kewarganegaraan Organisasi, Persepsi Dukungan Organisasi dan Kepuasau Kerja mempunyai pengaruh secara bersamaan pada Perilaku Kewarganegaraan Organisasi.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

jemba

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Education Social Sciences

Description

JEMBA (Journal of Economics, Management, Business and Accounting) merupakan jurnal yang diterbitkan oleh Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Komputer Indonesia secara periodik dua kali dalam satu tahun (Juni dan Desember). JEMBA mempublikasikan tulisan-tulisan dalam bidang ekonomi, manajemen, ...