Jurnal Konsepsi
Vol. 8 No. 1 (2019): Jurnal Konsepsi (Mei)

Peranan Penerjemah dalam Pembinaan Bahasa Indonesia

Sukirman Sukirman (Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Palopo)



Article Info

Publish Date
01 May 2019

Abstract

Kegiatan penerjemahan memiliki andil yang sangat besar dalam memahami dan mengembangkan peradaban manusia. Untuk mencapai dan mengembangkan pengetahuan alih teknologi secara mudah dan murah dapat dilakukan melalui kegitan penerjemahan. Dalam menterjemahkan ilmu pengetahuan tentu menggunakan bahasa Indonesia sebagai pengantar untuk memahami maknanya. Oleh karena itu diharapkan dalam proses menterjemahkan si penerjemah harus mampu menguasai kaidah bahasa Indonesia yang baik dan benar sehingga dapat memudahkan pembaca memahami makna bacaan tersebut dan sekaligus mengembangkan bahasa Indonesia yang memenuhi standar.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

konsepsi

Publisher

Subject

Education Languange, Linguistic, Communication & Media Other

Description

URNAL KONSEPSI adalah jurnal ilmiah yang menerbitkan artikel tentang Pendidikan, Bahasa dan Sastra, serta Sosial Humaniora dalam perspektif multidisiplin ilmu. Jurnal ini merupakan wadah untuk para akademisi, praktisi, dan masyarakat untuk mengeksplorasi isu-isu dan praktik yang berkaitan dengan ...