Procedia of Social Sciences and Humanities
Vol. 3 (2022): Proceedings of the 1st SENARA 2022

Improving Drawing Skills through Lettering Techniques for Kindergarten Teachers Aisyiyah 7 Kalidawir, Tanggulangin, Sidoarjo: Meningkatkan Kemampuan Menggambar melalui Teknik Huruf pada Guru TK Aisyiyah 7 Kalidawir, Tanggulangin, Sidoarjo

Aulina, Choirun Nisak (Unknown)
Wati, Tri Linggo (Unknown)
Salim, Agus (Unknown)
Rahmawati, Shinta Ayu (Unknown)
Fauzia, Erika Laila (Unknown)



Article Info

Publish Date
17 Jul 2022

Abstract

Kemampuan menggambar bagi guru PAUD sangat penting untuk dimiliki, hal ini dikarenakan kegiatan menggambar merupakan salah satu latihan untuk mengembangkan motorik halus anak. Namun berdasarkan observasi di temukan bahwa guru-guru mengalami permasalahan terkait kemampuan menggambar. Seringkali guru merasa gambarnya tidak sesuai dengan objek. Oleh karena itu dilakukan kegiatan pengabdian masyarakat ini dengan tujuan untuk meningkatkan kemampuan menggambar melalui teknik huruf. Kegiatan ini dilaksanakan di TK Aisyiyah 7 Kalidawir, Tanggulangin, Sidoarjo dengan menggunakan metode pelatihan dan pendampingan. Hasil dari kegiatan ini menunjukkan adanya peningkatan kemampuan guru dalam menggambar dengan teknik bentuk dasar huruf kapital. Guru dapat menghasilkan berbagai bentuk gambar dari inovasi dan kreatitasnya mengembangkan bentuk dasar menjadi bentuk-bentuk gambar yang dekat dengan anak seperti macam-macam binatang, tumbuhan, dan benda-benda di sekitar.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

pssh

Publisher

Subject

Humanities Computer Science & IT Decision Sciences, Operations Research & Management Social Sciences

Description

PSSH is a peer-reviewed international journal. This statement clarifies ethical behaviour of all parties involved in the act of publishing an article in this journal, including the author, the chief editor, the Editorial Board, the peer-reviewer­­­­­ and the publisher (Universitas Muhammadiyah ...