Forum Ilmiah Pendidikan Akuntansi (FIPA)
Vol 8, No 1 (2020): FIPA 14

BAGAIMANA PERKEMBANGAN UMKM SEBELUM DAN SESUDAH MENERIMA KREDIT DARI KSP SENDANG ARTHA MANDIRI MADIUN?

rochmad eko prasetyo (pendidikan akuntansi universitas pgri madiun)
isharijadi isharijadi (pendidikan akuntansi universitas pgri madiun)
juli murwani (Unknown)



Article Info

Publish Date
21 Oct 2020

Abstract

ABSTRAKPenelitian ini bertujuan mengetahui perkembangan UMKM di Madiun sebelum dan sesudah menerima kredit KSP X. Metode pendekatan kualitatif jenis penelitian lapangan. Responden adalah UMKM yang menjadi penerima kredit modal kerja KSP X. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi, wawancara, dan dokumentasi. keabsahan data menggunakan triangulasi sumber dan triangulasi teknik. Hasil penelitian menunjukkan terdapat perkembangan UMKM yang ada di Madiun sesudah menerima kredit dari KSP X. Perkembangan usaha dapat diindikasikan dari keberhasilan UMKM dalam mengelola kredit modal kerja. Setelah mendapatkan kredit modal kerja, UMKM mampu meningkatkan omzet, laba, dan jumlah tenaga kerja yang mendukung peningkatan kapasitas produksi.Kata Kunci : kredit modal kerja, perkembangan usaha, UMKM

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

FIPA

Publisher

Subject

Education Social Sciences

Description

The proceedings contain papers in the field of accounting science and education that have been presented in Forum Ilmiah Pendidikan Akuntansi or Scientific Forum on Accounting Education (FIPA). This forum not only contains paper presentations, but also seminars with competent speakers in accounting ...