Edu Society: Jurnal Pendidikan, Ilmu Sosial dan Pengabdian Kepada Masyarakat
Vol. 2 No. 1 (2022): Februari-Mei 2022

Upaya Meningkatkan Proses dan Hasil Pembelajaran Matematika pada Materi KPK dan FPB dengan Pendekatan RME Menggunakan Media Bahan Pokok

Rizky Afriatama (Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Medan)
Yolanda Ardita (Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Medan)



Article Info

Publish Date
11 Aug 2023

Abstract

Artikel ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pembelajaran Matematika pada Materi KPK dan FPB dengan Pendekatan RME (Realistic Mathematika Education) mengetahui peningkatan hasil belajar matematika siswa menggunakan pendekatan RME pada materi KPK dan FPB. Instrument yang digunakan dalam penelitian ini adalah observasi Langkah-langkah dalam pendekatan RME yaitu: Relating (Mengaitkan), Experience (Mengalami), Applying (Mengaplikasikan), Cooperating (Bekerjasama), dan Transferring. Pada masa ini RME yang mendukung dalam pembelajaran matematika dalam materi KPK dan FPB. Dengan adanya pendekatan ini, siswa diharapkan mampu bersikap aktif dalam sistem atau pendekatan RME dalam proses pembelajaran. Dalam pembelajaran ini, siswa berpikir kreatif, dikarenakan matematika terkhusus pada materi KPK dan FPB bersifat fleksibilitas. Dikarenakan siswa dituntutkan dalam kemauan untuk memodifikasikan kepecayaan dengan mengetahui informasi baru, dan meningkatkan pemahaman siswa pada konsep KPK dan FPB.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

edusociety

Publisher

Subject

Education Social Sciences Other

Description

The focus of the Edu Society: Journal of Education, Social Sciences, and Community Service is on various problems in the fields of Education, Social Sciences and Community Service, both as material objects and as formal objects. We invite scientists, academics, researchers, practitioners and ...