Industrial Research Workshop and National Seminar
Vol 9 (2018): Industrial Research Workshop and National Seminar

Implementasi Pemodelan Arus dan Putaran Motor Induksi Tiga Fasa Dengan Metoda Rungke-Kutta Orde Empat Berbasis Rashberry PI

Nanang Mulyono (Jurusan Teknik Elektro,Politeknik Negeri Bandung)
Dwi Septiyanto (Jurusan Teknik Elektro,Politeknik Negeri Bandung)



Article Info

Publish Date
12 Oct 2018

Abstract

Karya ilmiah ini mendiskusikan hasil pemodelan dinamik motor pada keadaan berbeban dan tidak berbeban.Tujuan penelitian ini adalah menghasilkan simulator motor induksi 3 fasa dengan karakteristik arus stator dankecepatan rotor yang sama dengan hasil simulasi karakteristik motor induksi berbasiskan MATLAB. Simulasimodel dinamik motor induksi 3 fasa dibangun berbasiskan modul raspberry pi dengan menggunakan metodarunge-kutta orde empat dan perangat lunak Python. Hasil simulasi ditampilkan dalam bentuk grafik untukparameter arus stator dan kecepatan rotor. Perbandingan hasil simulasi model yang didapat terhadap hasilsimulasi menggunakan MATLAB menunjukkan nilai perbedaan yang lebih kecil dari 11% dan 14%, secaraberurutan untuk besaran arus stator dan putaran rotor. Sedangkan bentuk atau kontur grafik hasil simulasi yangdiperoleh pada model yang dibuat tersebut relatif sama dengan hasil simulasi MATLAB.

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

proceeding

Publisher

Subject

Humanities Chemical Engineering, Chemistry & Bioengineering Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Computer Science & IT Control & Systems Engineering Education Electrical & Electronics Engineering Engineering Industrial & Manufacturing Engineering Mechanical Engineering Other

Description

Industrial Research Workshop and National Seminar (IRWNS) adalah forum diseminasi hasil-hasil penelitian sains terapan yang dilakukan setiap tahun di Politeknik Negeri Bandung. Forum ini merupakan ajang untuk saling bertukar informasi, pengetahuan, dan pengalaman antara pihak praktisi industri, ...