Jurnal Pendidikan dan Konseling
Vol. 4 No. 4 (2022): Jurnal Pendidikan dan Konseling

Peran Kepemimpinan KH.Moh Hasan Naufal Dalam Manajemen Dakwah Majelis TaMRU Genggong Pajarakan Probolinggo

Irfan Adi Ansyah (Universitas Islam Zainul Hasan Genggong)
Ainol Ainol (Universitas Islam Zainul Hasan Genggong)
Hidzil Islam (Universitas Islam Zainul Hasan Genggong)



Article Info

Publish Date
14 Aug 2022

Abstract

Manajemen dakwah di era moderna sangatlah berpegaruh bagi masyarakat luas, Guna memberikan pelayanan ilmu terbaik kepada masyarakat luas pada umumnya, dan dakwah sendiri bukanlah hal yan mudah untuk di aplikasikan di zaman sekarang, namun peran manajemen dakwah majelis TaMRU genggong bisa menjawab tatangan ini, dengan metode dakwah yang di lakukan oleh pemimpin yaitu KH.Moh Hasan Naufal, dengan upaya proses tersebut elemen masyarakat menjadi tertarik dan mengikuti kegiatan majelis ta’lim, di karenakan adanya hal yang unik dalam seni berdakwah yang di ajarkan oleh pemimpin, metode seni dan mengaji ini akhirnya berhasil emberikan daya tarik yang luas untuk masyarakat mau mengikuti manajemen dakwah yang terapat dalam majelis Ta’lim Raudhatul ulum Gengong Probolinggo.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

jpdk

Publisher

Subject

Education Languange, Linguistic, Communication & Media Mathematics Other

Description

Jurnal Pendidikan dan Konseling merupakan wadah bagi para peneliti untuk mengembangkan kompetensinya dalam bidang penelitian dan pengabdian kepada masyarakat. Adapun scope jurnal ini berkaitan dengan pendidikan, sosial sains dan konseling. Jurnal ini terbit enam kali dalam setahun, yaitu pada bulan ...