Jurnal Pendidikan dan Konseling
Vol. 4 No. 4 (2022): Jurnal Pendidikan dan Konseling

Analisis Peran Orang Tua terhadap Kemampuan Membaca Permulaan Siswa Kelas 2 Kecamatan Tigaraksa Kabupaten Tangerang

Widia Kartika (Universitas Muhammadiyah Tangerang)
Siti Nurhayati (Universitas Muhammadiyah Tangerang)
Sri Haryati (Universitas Muhammadiyah Tangerang)



Article Info

Publish Date
31 Aug 2022

Abstract

Widia Kartika. Analisis Peran Orang Tua Terhadap Kemampuan Membaca Permulaan Siswa Kelas 2 SDN Pasirnangka Kecamatan Tigaraksa Kabupaten Tangerang. Skripsi. Tangerang: Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Tangerang, 2022. Penelitian ini dilatar belakangi oleh rendahnya kemampuan membaca permulaan pada siswa.Tujuan penelitian untuk mengetahui peran orang tua terhadap kemampuan membaca permulaan siswa kelas 2 di SDN Pasirnangka. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif kualitatif dengan teknik pengumpulan data yang digunakan meliputi tes dan non tes. Non tes meliputi observasi,wawancara dan dokumentasi. Instrumen tes untuk mengetahui kemampuan membaca permulaan. Instrument ini sudah diuji validitas dan reabilitas nya oleh dosen ahli. Hasil yang diperoleh pada tes kemampuan membaca permulaan adalah kurangnya perhatian dari orang tua siswa karena sibuk bekerja dan kurang nya pengetahuan tentang pentingnya peran orang tua dalam mendidik, memotivasi, memfasilitasi serta menjadi pembimbing dirumahnya.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

jpdk

Publisher

Subject

Education Languange, Linguistic, Communication & Media Mathematics Other

Description

Jurnal Pendidikan dan Konseling merupakan wadah bagi para peneliti untuk mengembangkan kompetensinya dalam bidang penelitian dan pengabdian kepada masyarakat. Adapun scope jurnal ini berkaitan dengan pendidikan, sosial sains dan konseling. Jurnal ini terbit enam kali dalam setahun, yaitu pada bulan ...