Petanda : Jurnal Ilmu Komunikasi dan Humaniora
Vol 2, No 1 (2019): Desember 2019

Branding Alisha sebagai Brand Fashion Keluarga Muslim di Bandung

Rostika Yuliani (Magister Ilmu Komunikasi Fakultas Ilmu Komunikasi Universitas Padjadjaran)
Lukiati Komala (Program Studi Hubungan Masyarakat Fakultas Ilmu Komunikasi Universitas Padjadjaran Jl. Hergarmanah, Cidadap, Kabupaten Sumedang 45363 - Indonesia)
Diah Fatma Sjoraida (Program Studi Hubungan Masyarakat Fakultas Ilmu Komunikasi Universitas Padjadjaran Jl. Hergarmanah, Cidadap, Kabupaten Sumedang 45363 - Indonesia)



Article Info

Publish Date
29 Dec 2019

Abstract

Bisnis fashion muslim di Kota Bandung yang semakin meningkat mengakibatkan para desainer berlomba-lomba membuat brand fashion muslim, salah satunya adalah Zareena Servia, seorang designer Ikatan Perancang Busana Muslim Jawa Barat dengan brand Alisha Fancy Shop. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui cara branding Alisha diperkenalkan sebagai brand fashion muslim family kepada masyarakat. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif dengan paradigma konstruktivis serta pendekatan studi kasus. Instrumen penelitian yang digunakan adalah wawancara, observasi, studi pustaka dan penelusuran secara online. Hasil penelitian menunjukan, branding yang dilakukan oleh Alisha dilakukan dengan cara advertising, marketing, public relations, dan special events dinilai sukses mengundan masyarakat dan wisatawan yang berkunjung ke Kota Bandung tertarik membeli busana muslim. Iklan dan promosi di media sosial, membuat masyarakat penasaran terhadap produk dari brand Alisha.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

Humaniora

Publisher

Subject

Humanities Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences

Description

Petanda: Jurnal Ilmu Komunikasi dan Humaniora diterbitkan oleh Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) Univesitas Prof. Dr. Moestopo (Beragama) di Jakarta, sebagai sebuah jurnal multidisiplin berskala nasional untuk publikasi hasil-hasil penelitian di bidang ilmu-ilmu sosial dan ...