Jurnal Andalas: Rekayasa dan Penerapan Teknologi
Vol. 2 No. 1 (2022): Juni 2022

Peningkatan Kapasitas Pengelola UMKM dari sisi Manajemen Operasional dan Pemasaran

Prima Fithri (a:1:{s:5:"en_US"
s:19:"Universitas Andalas"
})

Hanalde Andre (Unknown)
Cesar Welya Refdi (Unknown)
Wenny Surya Murtius (Unknown)



Article Info

Publish Date
21 Jul 2022

Abstract

Dalam memenuhi tujuan perusahan, terdapat setidaknya tiga fungsi dasar manajemen yang harus diterapkan yaitu fungsi pemasaran, fungsi operasional, dan fungsi keuangan. Masalah manajemen operasional dan manajemen pemasaran berawal dari tingkat pengetahuan (knowledge), keterampilan (skill), dan kecakapan (ability) yang belum maksimal. Oleh karena itu, hal tersebut dapat ditingkatkan dan dimaksimalkan melalui pendidikan bisnis atau pelatihan bisnis. Pelatihan bisnis ini bertujuan untuk meningkatkan kapasitas dalam pengelolaan usaha UMKM Kota Solok. Kegiatan ini dilakukan dengan Metode yang dilakukan yaitu diantaranya wawancara, pendampingan dan workshop melalui  narasumber. Adanya kerjasama dengan Science Techno Park Universitas Andalas merupakan bentuk dukungan Pemerintah Kota Solok kepada pengusaha lokal untuk terus maju dan berkembang serta memiliki daya dukung dari segi kualitas dan kuantitas produk. Melalui pelatihan ini, diharapkan agar usaha yang dikelola oleh peserta dapat menunjukkan perkembangan yang signifikan terutama dari sisi manajemen operasional dan manajemen pemasaran perusahaan.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

jarpet

Publisher

Subject

Education Electrical & Electronics Engineering Health Professions Industrial & Manufacturing Engineering Other

Description

This journal is open to submission from scholars and experts in the implementation of sciences and technologies to solve the real problems in the community, such as but not limited to: Small scale factory, Industry, Education, Agriculture, Environment, Sport, Tourism, Food, and ...