Majalah Ilmiah Inspiratif
Vol 5, No 10 (2020): Majalah Inspiratif Vol.5 No.10 Juli 2020

PEDAGANG KECIL DI TENGAH KEHADIRAN RITEL MODERN

Maria Madgalena Minarsih (Unknown)
Tiara Nove Ria (Unknown)



Article Info

Publish Date
25 Aug 2020

Abstract

Pedagang kecil atau yang biasa kita sebut ”Warung” banyak kita jumpai di perkampungan perkampungan maupun di pinggir jalan. Namun kehadiranmereka saat ini sepertinya sudah tergirus dengan kehadiran mart mart yang lebih besar dan yang memberikan fasilitas yang lebih baik dan nyaman, sepertiindomart,alfamart dll. Hal tersebut menimbulkan ketimpangan ekonomi. Hal inidisebabkan karena keberadaan mart – mart tersebut di tengah – tengahpemukiman masyarakat yang sebelumnya menjadi lahan bisnis bagi riteltradisional (warung). Di sisi lain persaingan diantara ritel modern juga semakinketat. . Segi positif yang dirasakan masyarakat dengan kehadiran ritel modern antara lain : lebih nyaman dalam berbelanja , bisa menggunakan kartu ATMsehingga tidak perlu membawa dana yang besar, beberapa mart ada yang buka24 jam dan lain-lain. Sedang sisi negatifnya adalah makin terjepitnya riteltradisional, budaya konsumtif masyarakat semakin tinggi. Kata kunci : ritel modern, pedagang kecil /warung

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

INSPI

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Social Sciences

Description

Majalah ilmiah Inspiratif memiliki latar belakang disiplin ilmu sosial dan politik. Akan terbit secara berkala, berisi tulisan dari dosen Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, dari program studi lain yang ada di Universitas Pandanaran maupun dari para akademisi dari berbagai lembaga pendidikan ...