Penelitian ini untuk mendeskripsikan penerapan teknik parafrase pada Antologi puisi “salah piknik” karya Joko Pinurbo. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif yaitu sebuah metode yang digunakan dengan cara menganalisis dan menguraikan data untuk menggambarkan keadaan objek yang akan diteliti. Data dalam penelitian ini berupa teks puisi karya Joko Pinurbo. Hasil penelitian ini ditemukan penerapan pendekatan parafrase dalam antologi puisi “Salah Piknik” karya Joko Pinurbo.
Copyrights © 2022