Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Vol 5, No 8 (2022): Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat

PEMBERDAYAAN MASYARAKAT MELALUI PENINGKATAN KUALITAS PENDIDIKAN DAN KEAGAMAAN, EKONOMI, KESEHATAN DAN LINGKUNGAN DI DESA PADANG BUJUR KECAMATAN SIPIROK KABUPATEN TAPANULI SELATAN

Hasda Nami Harahap (Universitas Islam Negeri Sumatera Utara)
Ika Milia Wahyuni Siregar (Universitas Islam Negeri Sumatera Utara)
Nurainun Harahap (Universitas Islam Negeri Sumatera Utara)
Sofia Anggreni Siagian (Universitas Islam Negeri Sumatera Utara)
Muaz Tanjung (Universitas Islam Negeri Sumatera Utara)



Article Info

Publish Date
08 Nov 2022

Abstract

Pada kegiatan pemberdayaan masyarakat ini bertujuan untuk melakukan perbaikan dan peningkatan terhadap kualitas pendidikan dan keagamaan, ekonomi, kesehatan dan lingkungan. Agar tujuan dari pemberdayaan masyarakat dapat tercapai dilakukan kegiatan observasi, sosialisasi, diskusi, dan seminar. Kegiatan pendidikan dilaksanakan di SD Padang Bujur yang bertujuan untuk meningkatkan cara belajar anak dan meningkatkan kemampuan mengajar mahasiswa, kegiatan keagamaan bertujuan untuk mengenalkan makhrijul huruf, tajwid, dan cerita Islami kepada anak-anak, kegiatan ekonomi bertujuan untuk menyebarluaskan mengenai oleh-oleh khas desa, kegiatan kesehatan dan lingkungan bertujuan agar lingkungan bersih dan asri, tumbuhan obat dikenali dan mudah ditemukan, serta memberikan edukasi kepada masyarakat tentang stunting dan cara mencegahnya. Setiap kegiatan dilakukan berdasarkan karakter masyarakat sehingga mudah dipahami. Dengan peningkatan kualitas masyarakat menunjukkan tujuan kegiatan pemberdayaan ini sesuai harapan.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

martabe

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Arts Humanities Education Social Sciences

Description

Martabe Journal -Jurnal Pengabdian Masyarakat, published by Institute of Research and Community Service Universitas Muhammadiyah Tapanuli Selatan. This journal contains the results of publication lecturers to the community of agrokompleks, Teacher Training and Science of teknosains, and sosbudkum ...