Jurnal Kewarganegaraan
Vol 6 No 2 (2022): Desember 2022

Tafsir Al-Qur'an dengan Pendapat Tabi'in

Rahmadi Agus Setiawan (Universitas Islam Indonesia)
Masropin Masropin (Kementerian Agama, Kabupaten Sleman)



Article Info

Publish Date
14 Sep 2022

Abstract

Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis penafsiran Al-Qur'an pada masa tabi'in. Fokus ini perlu dianalisis karena karakter penafsiran Al-Qur'an pada masa ini mempunyai kekhasan dibanding penafsiran pada masa sahabat. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan pendekatan studi pustaka. Hasil penelitian ini menyimpulkan bahwa terdapat dua model penafsiran pada generasi tabi'in, yaitu bi al-ma'tsur dan bi al-ra'yi, sedangkan metode yang diusung generasi tabi'in adalah metode ijmali. Kesimpulan ini menunjukkan bahwa penafsiran para tabi'in menjadikan awal penafsiran yang melibatkan asimilasi budaya antara budaya Arab dengan budaya non-Arab. Selain itu, seiring dengan meluasnya wilayah Islam menjadi awal penting bagaimana Al-Quran pada masa sesudahnya ditafsirkan oleh orang-orang non-Arab. Kata Kunci: Penafsiran Tabi'in, Metode Penafsiran, Corak Penafsiran Abstract This study aims to analyze the interpretation of the Qur'an during the tabi'in period. This focus needs to be analyzed because the character of the interpretation of the Qur'an at this time has its own characteristics compared to the interpretation during the time of the Companions. This research is qualitative research with a literature study approach. The results of this study conclude that there are two models of interpretation in the tabi'in generation, namely bi al-ma'tsur and bi al-ra'yi, while the method carried by the tabi'in generation is the ijmali method. This conclusion shows that the interpretation of the tabi'in is the beginning of an interpretation that involves cultural assimilation between Arab culture and non-Arab culture. In addition, along with the expansion of Islamic territory, it became an important beginning for how the Qur'an in the later period was interpreted by non-Arabs. Keywords: Tabi'in Interpretation, Methods of Interpretation, Patterns of Interpretation

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

pkn

Publisher

Subject

Education Social Sciences Other

Description

Jurnal Kewarganegaraan is published 2 times in 1 year in June and December. The scope of the article includes: 1. Pancasila Education 2. Citizenship Education 3. Social Sciences 4. Politic 5. ...