Padma: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Vol 1 No 2 (2021): JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT (PADMA)

Rantai Pasok Pemasaran Tanaman Cabai dalam Upaya Peningkatan Pendapatan Petani Desa Cipanas Kabupaten Cianjur Provinsi Jawa Barat

Rizki Zulfikar (UNIVERSITAS KOMPUTER INDONESIA (UNIKOM))



Article Info

Publish Date
01 Dec 2021

Abstract

Wilayah Cianjur adalah wilayah pertanian prioritas pertama di Jawa Barat. Desa Cipanas memiliki lahan yang cocok untuk ditanami jenis hortikultura terutama cabai. Namun demikian, masih terdapat masalah dalam hal pemasaran yang masih sangat tradisional dan terpencar-pencar sehingga melemahkan daya saing petani. Kegiatan PKM ini dilakukan dengan cara penyuluhan dalam rangka memperkuat teknik pemasaran petani cabai dan pengorganisasian petani cabai ke dalam koperasi sehingga memperkuat daya saing dan pemasaran. Hasil kegiatan PKM ini adalah tumbuhnya kesadaran petani pentingnya pemanfaatan teknologi untuk memperluas pemasaran dan pengorganisasian petani ke dalam koperasi sehingga memperkuat daya saing petani.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

Padma

Publisher

Subject

Computer Science & IT Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Education Engineering Public Health Social Sciences Other

Description

Padma Publication (Journal of Community Service) is a source of information that aims to disseminate conceptual thoughts or ideas and research results that have been achieved in the field of community service. Padma (Journal of Community Service) specifically focuses on the main problems in the ...