Gemilang: Jurnal Manajemen dan Akuntansi
Vol. 2 No. 4 (2022): Oktober : Jurnal Manajemen dan Akuntansi

PENGARUH PROFITABILITAS, LIKUIDITAS, PERTUMBUHAN PERUSAHAAN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN PADA PERUSAHAAN SUB SEKTOR HOTEL, PARIWISATA, DAN RESTORAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2012-2019

Rosalia Maharani (Universitas Islam Kadiri)
Ida Siswatiningsih (Universitas Islam Kadiri)
Mawar Ratih Kusumawardani (Universitas Islam Kadiri)



Article Info

Publish Date
21 Sep 2022

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh profitabilitas, likuiditas, pertumbuhan perusahaan terhadap nilai perusahaan pada perusahaan sub sektor Hotel, Pariwisata, dan Restoran yang terdaftar di BEI tahun 2012-2019. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah laporan keuangan sub sektor Hotel, Pariwisata, dan Restoran dengan menggunakan data tahunan dari tahun 2012-2019. Teknik pengambilan sampel menggunakan Teknik Purposive Sampling. Uji analisis statistik yang digunakan adalah uji Chow, uji husman,uji lagrange multiplier, uji asumsi klasik, regresi data panel, uji-t, uji-F, dan koefisien determinasi. Pengujian dalam penelitian ini menggunakakan Eviews 10. Berdasarkan hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa secara parsial penelitian ini menunjukkan Return on Assets dan Curret Ratio tidak berpengaruh, sedangkan Assets Growth berpengaruh terhadap Price to Book Value. Secara simultan variabel independen berpengaruh terhadap Price to Book Value.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

gemilang

Publisher

Subject

Humanities

Description

berfokus pada penerbitan artikel berkualitas tinggi yang didedikasikan untuk semua aspek penelitian, masalah, dan perkembangan terbaru di bidang Ilmu Manajemen. Topik dalam Jurnal ini berkaitan dengan aspek apapun dari manajemen, namun tidak terbatas pada topik berikut : Manajemen Sumberdaya Manusia ...