Ovary Midwifery Journal
Vol 4 No 1 (2022): August 2022

Asuhan Kebidanan Komprehensif Pada Ny. S 24 Th G1P0A0 Dengan Ketuban Pecah Dini Bercampur Meconium

Nova Purmahardini (Akademi Kebidanan Aifa Husada Madura)
Mabrurotul Hasanah (Akademi Kebidanan Aifa Husada Madura)



Article Info

Publish Date
12 Dec 2022

Abstract

Asuhan kebidanan Komprehensif adalah salah satu upaya yang dilakukan oleh tenaga kesehatan untuk memantau ibu mulai dari hamil, bersalin, nifas, bbl, dan KB. Kematian Ibu dan Bayi merupakan salah satu indikator keberhasilan asuhan yang diberikan pada ibu maupun bayi baru lahir. Jumlah kematian ibu Ketuban pecah dini merupakan dengan meconium merupakan salah satu penapisan persalinan normal yang ditolong oleh bidan. Ketuban pecah dini adalah pecahnya ketuban sebelum persalinan mulai pada tahapan kehamilan manapun. Tujuan dalam penelitian ini untuk melakukan Asuhan kebidanan Komprehensif pada Ny.ā€Sā€ G1P0A0 . Penelitian ini dilakukan mulai bulan Januari sampai April 2019 di BPM Bidan Titiek Listyowati S.ST. Jenis studi kasus ini observasional deskriptif dengan cara pendekatan studi kasus dengan cara continuity of care mulai dari kehamilan, persalinan, nifas, BBL, dan KB. Hasil asuhan dianalisa dengan membandingkan teori dengan kasus yang ditemukan dengan menggunakan pendekatan asuhan kebidanan komprehensif Varney dan SOAP pada ibu hamil, ibu bersalin , ibu nifas dan bayi serta KB. Ketuban pecah dini dengan meconial dilakukan rujukan untuk penanganan yang lebih lanjut.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

ovari

Publisher

Subject

Dentistry Health Professions Nursing Public Health Veterinary

Description

Ovary Midwifery Journal articles cover the cultural, clinical, psycho-social, sociological, epidemiological, education, managerial, workforce, organizational and technological areas of practice in preconception, maternal and infant care, maternity services and other health systems. ...