Al-Mada: Jurnal Agama, Sosial, dan Budaya
Vol 5 No 3 (2022): Islamic Sociology and Culture

Analisis Persepsi Guru Dalam Menggunakan Media Powtoon Sebagai Media Pembelajaran Membaca Anak Disleksia

Nazia Widya Pratiwi (Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya, Indonesia)
Afib Rulyansah (Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya, Indonesia)
Syamsul Ghufron (Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya, Indonesia)
Suharmono Kasiyun (Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya, Indonesia)



Article Info

Publish Date
08 Aug 2022

Abstract

Penelitian inivbertujuan untukvmengetahui persepsi guru, kendala dan solusi mengenai sejauh mana pelaksanaan pembelajaran anak disleksia dengan media powtoon di kelas 1 SDN Sawocangkring. Penelitian inivtermasuk penelitian kualitatif deskriptif dimanavpenelitian ini memerlukan data berupa informasi secaravdeskriptif dengan teori yang di bangun berdasarkanvdata yang diperoleh. Jenis penelitian ini dimasukkan dalam kategori kualitatif dari aspek data dan analisisnya. Teknik pengumpulan data dengan observasi, vwawancara dan dokumentasi. Sasaran penelitianvini yaitu guru kelas 1 serta guru pendamping kelas anak disleksia. Metode yangvdigunakan seperti penelitian pada umumnya yaitu menggunakanv3 tahapan diantaranya observasi,wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan persepsi guru SDN Sawocangkring menunjukkan bahwa pembelajaran anak disleksia dengan media powtoon berjalan dengan efektif . Tujuan dilakukan penelitian ini adalah memberikan gambaran terkait persepsi guru dalam pembelajaran anak disleksia dengan media powtoon sehingga dari persepsi guru tersebut menghasilkan suatu yang manfaat.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

almada

Publisher

Subject

Humanities Social Sciences

Description

Al-Mada: Jurnal Agama, Sosial, dan Budaya adalah jurnal ilmiah Interdisipliner yang memuat hasil-hasil penelitian dan pemikiran ilmu-ilmu Agama, Sosial, dan Budaya. Jurnal Al-Mada: Jurnal Agama, Sosial, dan Budaya diterbitkan oleh Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LPPM) Institut ...