KARANGAN Journal
Vol. 4 No. 2 (2022): September 2022

Efektivitas Teknik Hypnoteaching Berbantuan Media Audiovisual Terhadap Kemampuan Menulis Teks Deskripsi Siswa Kelas VII MTs

Maulidia Tifani Alfin Nur Hardiana - (Universitas Billfath)
Arufatun Naimah (Unknown)
Khumaidi Abdillah (Unknown)



Article Info

Publish Date
15 Sep 2022

Abstract

Penelitian ini bertujun untuk mendeskripsikan efektivitas teknik hypnoteaching berbantuan media audiovisual terhadap kemampuan menulis teks deskripsi siswa kelas VII. Penelitian ini merupakan jenis penelitian kuantitatif dengan ancangan eksperimen. Desain eksperimen yang digunakan adalah pretes-posttest control group design. Sampel dalam penelitian ini adalah siswa kelas VII A dan kelas VII B. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tidak terdapat perbedaan penggunaan teknik hypnoteaching terhadap kemampuan siswa karena hasil nilai kelas eksperimen selama pretest dan posttest mengalami penurunan. Berdasarkan hal tersebut, teknik hypoteaching tidak memiliki pengaruh pada pembelajaran menulis teks deskripsi siswa kelas VII MTs Salafiyah Siman

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

karangan

Publisher

Subject

Education Other

Description

Journal KARANGAN published research result of education following: 1. Indonesian language learning 2. English learning 3. Chemistry education learning 4. Thematic learning 5. Literacy 6. Teaching materials ...