transfer nukleus donor sel somatik mempunyaimanfaat yang sangat besar untuk riset dan implementasinya di bidang kedokteran,produksi ternak dan konservasi hewan langka. Adanya kecenderungan tingkatkeberhasilan produksi hewan kloning yang lahir dan hidup normal pada berbagaispesies, membuka peluang dan harapan yang sangat besar bahwa teknologi iniberpotensi bagi konservasi plasma nutfah dari berbagai spesies. Semenjak kelahirandomba kloning pertama hasil transfer nukleus dengan sel somatik, maka kemudiandisusul berbagai keberhasilan lahirnya hewan kloning berbagai spesies seperti,kambing, sapi, babi, tikus dll. Berbagai sel somatik yang telah menghasilkan individukloning, diantaranya adalah sel kumulus, fetal/adult fibroblast, mammary gland,epithel dll. Sukses pertama kloning hewan langka adalah lahirnya Gaurs hasil transfersel somatik gaur (B. gaurus) yang ditransfer interspesies pada oosit enukleasi sapi (B.taurus). Viabilitas sel somatic hasil kultur konfluen sangat tinggi berkisar antara 85 –95 %. Konsep genome resources bank perlu mulai dicobakan pada populasi hewanliar, spesies langka dan juga ternak lokal. Dengan demikian, jika selama ini hanyadikenal dua macam sel yaitu spermatozoa dan oosit yang bisa dikriopreservasi, makakedepan ada potensi yang sangat besar dengan realisasi banks sel somatik berbagaispesies hewan sebagai sumber sel donor untuk memproduksi individu kloning.Kata kunci: Somatic cells, genetic diversity, nuclear transfer, cloning,.ABSTRACTEmbryo cloning production using somatic cells donor has great potentialapplication in medicine, animal production as well as preserving endangered and rareanimal. Recent increased success of reproductive technologies has caused dramaticsurge hope for preservation of endangered species. Since the birth of Dolly, the firstsheep cloned from adult somatic cells, cloning adult animals has succeeded in severalspecies including cattle, mice, pigs and goat. There are many somatic cells donorresources using fetal fibroblast, adult mammary gland cells, cumulus cells thatindicate successful donor cell production for nuclear transfer. The first succesfulcloning of an endangered animal cross-species nuclear transfer that give birth a babygaur bull. The concepts of genome resource banks and reproductive technology isimportant to re-introduced into wild animal population, rare and endangered animaland also local domestic animals. In the near future somatic bank cells has a greatpotential for genetic resources cryopreservation .
Copyrights © 2007