Jurnal Multidisiplin Madani (MUDIMA)
Vol. 2 No. 8 (2022): August 2022

Kebijakan Pengupahan Mencekik Kesejahteraan Buruh

Soemali (Universitas Narotama Surabaya)



Article Info

Publish Date
30 Aug 2022

Abstract

Kebijakan  pemerintah tentang pengupahan menghapuskan upah minimum sektoral provinsi dan/atau kabupaten/kota merupakan bentuk penghilangan hak dan melemahkan kesejahteraan dan ketidakadilan pekerja/buruh  serta tidak  sesuai Pancasila dan Undang-Undang Dasar 1945. Penerapam kebijakan formula baru dalam penyesuaian penetapan besaran nilai upah minimum provinsi dan/atau kabupaten/kota tahun 2022 terbukti hasilnya lebih  rendah dibandingkan dengan kebijakan lama. Kebijakan pengupahan baru bukan meningkatkan kesejahteraan, tetapi justru merampas dan mencekik hak pekerja/buruh dan keluarganya dalam meningkatkan kesejahteraan guna memenuhi kehidupan yang layak.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

mudima

Publisher

Subject

Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Industrial & Manufacturing Engineering Social Sciences

Description

Journal Description Jurnal Multidisiplin Madani (MUDIMA) adalah adalah jurnal multidisiplin yang diterbitkan oleh Formosa Publisher. Jurnal Multidisiplin Madani (MUDIMA) terbit setiap bulan (monthly). Jurnal Multidisiplin Madani (MUDIMA)merupakan jurnal peer review, open access, dan ilmiah yang ...