Sibatik Journal : Jurnal Ilmiah Bidang Sosial, Ekonomi, Budaya, Teknologi, Dan Pendidikan
Vol. 2 No. 1 (2022): December

PELAPORAN REALISASI ANGGARAN PADA APLIKASI EPRA (EVALUASI DAN PENGAWASAN REALISASI ANGGARAN) DI KABUPATEN MINAHASA

Dian Natalia Mamengko (Universitas Negeri Manado)



Article Info

Publish Date
19 Dec 2022

Abstract

Salah satu perubahan yang signifikan adalah perubahan dalam bidang sistem informasi pemerintah. Teknologi dan informasi adalah dua hal yang tidak dapat dipisahkan dan sangat mempengaruhi peradaban dari waktu ke waktu. Hal ini terlihat dari proses untuk mendapatkan informasi yang dapat diperoleh secara cepat, tepat, akurat dan efisien dengan didukung oleh kemajuan teknologi yang semakin canggih. Kemajuan teknologi ini membuat banyak organisasi dan instansi menggunakan teknologi berbasis komputer dan jaringan untuk membantu pekerjaannya karena bersifat efektif dan efisien. Sejak diberlakukannya otonomi daerah di Indonesia, maka pemerintah daerah adalah merupakan organisasi sektor publik yang diberi kewenangan oleh pemerintah pusat untuk mengatur pemerintahannya sendiri.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

SIBATIK

Publisher

Subject

Arts Computer Science & IT Economics, Econometrics & Finance Education Social Sciences

Description

SIBATIK JOURNAL merupakan jurnal ilmiah populer bidang Sosial, Ekonomi, Budaya, Teknologi, dan Pendidikan yang terbit setiap bulan. SIBATIK JOURNAL menerima naskah hasil penelitian dan hasil kajian yang memunculkan gagasan-gagasan ilmiah dan aktual di bidang Sosial, Ekonomi, Budaya, Teknologi, dan ...