TRANSISTOR Elektro dan Informatika
Vol 4, No 2 (2022)

Sistem Kontrol Penyiraman Otomatis Pada Pembibitan Padi Berbasis IOT Menggunakan Rule Base System

Febrian Rio Hartono (Jurusan Informatika, Universitas islam Sultan Agung)
Imam Much Ibnu Subroto (Universitas Islam Sultan Agung)
Andi Riansyah (Universitas islam Sultan Agung)



Article Info

Publish Date
01 Aug 2022

Abstract

Salah satu faktor yang menentukan kesuksesan dalam usaha bercocok tanam yaitu ketersediannya bibit padi yang baik. Hingga saat ini usaha penanganan perbaikan benih padi belum dapat menjamin ketersedianya benih yang bermutu secara memadai dan berkesinambungan. Hambatan yang ditemui dalam usaha pengolahan benih padi yaitu masalah pengairan atau irigasi dan masalah hama. Penelitian bertujuan membangun prototype IoT untuk pembibitan padi dengan mendeteksi kadar kelembaban tanah dan cahaya untuk mengatur penyiraman otomatis sehingga kualitas tumbuhnya bibit menjadi lebih terjaga. Penelitian ini melakukan desain dan prototyping suatu sistem monitoring dan kontrol penyiraman otomatis pada pembibitan padi berbasis IOT menggunakanmtode rule base system. Sistem ini  bertujuan memudahkan petani dalam membuat bibit padi yang lebih berkualitas. Alat ini dapat mendeteksi kadar kelembaban tanah dan cahaya untuk mengatur penyiraman otomatis dan membuat media penanaman bibit padi dalam ruangan, sehingga untuk pertumbuhan bibit akan terpantau dan terhindar dari hama tanaman yang mengganggu. Pada prototype sistem monitor penyiraman otomatis pembibitan menggunakan media tanam berupa tanah di dalam kotak yang telah diberi benih padi. Kemudian untuk mendeteksi kadar kelemababan tanah menggunakan soil moisture sensor, apabila kadar kelembaban berada di titik 38-47 derajat, maka dengan otomatis alat akan menyiram tanaman, dan apabila kelembaban telah berada pada kadar   61-62   derajat,   maka   alat   akan   berhenti   menyiram. Hasil implementasi IoT menggunakan  rule based menunjukkan bahwa kadar kelembababn tanah, suhu dan kebutuhan cahaya dapat terkontrol dengan baik sesuai dengan standar yang diinginkan sehingga dapat menjamin kualitas pertumbuhan benih padi yang berkualitas.Salah satu faktor yang menentukan kesuksesan dalamusahabercocoktanamyaituketersediannyabibitpadiyangbaik. Hingga saat ini usaha penanganan perbaikan benih padi belum dapat menjamin ketersedianya benih yang bermutu secara memadai dan berkesinambungan. Hambatan yang ditemui dalam usaha pengolahan benih padi yaitu masalah pengairan atau irigasi dan masalahhama. Penelitian bertujuan membangun prototype IoT untuk pembibitan padi dengan mendeteksi kadar kelembaban tanah dan cahaya untuk mengatur penyiramanotomatis sehingga kualitas tumbuhnya bibit menjadi lebih terjaga. Penelitian ini melakukan desain dan prototyping suatu sistemmonitoringdankontrolpenyiramanotomatispadapembibitan padi berbasis IOT menggunakanmtode rule basesystem. Sistem ini  bertujuan memudahkan petani dalam membuat bibit padi yang lebih berkualitas. Alat ini dapat mendeteksi kadar kelembaban tanah dan cahaya untuk mengatur penyiramanotomatis dan membuat media penanaman bibit padi dalamruangan, sehinggauntukpertumbuhanbibitakanterpantaudanterhindardarihamatanaman yangmengganggu.Padaprototypesistemmonitorpenyiramanotomatispembibitan menggunakan media tanam berupa tanah di dalam kotak yang telah diberi benih padi. Kemudian untuk mendeteksi kadar kelemababan tanah menggunakan soil moisture sensor, apabila kadar kelembaban berada di titik 38-47 derajat, maka dengan otomatis alat akan menyiram tanaman, dan apabila kelembaban telah berada pada kadar   61-62   derajat,   maka   alat   akan   berhenti   menyiram. Hasil implementasi IoT menggunakan  rule based menunjukkan bahwa kadar kelembababn tanah, suhu dan kebutuhan cahaya dapat terkontrol dengan baik sesuai dengan standar yang diinginkan sehingga dapat menjamin kualitas pertumbuhan benih padi yang berkualitas.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

TRANSISTOR EI

Publisher

Subject

Computer Science & IT Electrical & Electronics Engineering

Description

TRANSISTOR EI (Jurnal Elektro dan Informatika) adalah publikasi ilmiah yang menerbitkan artikel bidang teknik elektro yang mencakup ketenagaan, elektronika, instrumentasi, telekomunikasi, kendali; serta bidang teknik informatika yang mencakup sistem informasi, software engineering, computer network, ...