Eunoia : Jurnal Pendidikan Bahasa Indonesia
Vol 2, No 2 (2022): EUNOIA (Jurnal Pendidikan Bahasa Indonesia)

Berbagai Strategi dalam Pembelajaran Bahasa Indonesia

Tri Indah Kusumawati (UIN Sumatera Utara Medan)



Article Info

Publish Date
21 Nov 2022

Abstract

Proses pembelajaran tidak akan pernah terlepas dari penerapan sebuah strategi. Setiap strategi pembelajaran memiliki tujuan serta satu ranah pembelajaran yang menonjol meskipun juga mengandung ranah pembelajaran lainnya. Permasalahan yang akan dijawab dalam kajian ini menggunakan penelitian kepustakaan (library research), yang akan menjawab tentang , strategi dalam pengajaran bahasa. Kajian ini diambil dari naskah-naskah kepustakaan yang relevan dengan topik penelitian yaitu berkaitan dengan topik yang dibahas. Sumber data yang digunakan adalah data-data hasil penelitian terdahulu yang relevan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa ada beberpa macam strategi dan yang dapat diterapkan oleh seorang pendidik dalam pengajaran bahasa. Ada beberapa strategi yang dapat digunakan pendidik dalam proses pengajaran bahasa, yang meliputi; strategi mengulang, strategi elaborasi, strategi organisasi, startegi metakognitif, serta strategi Strategi metakognitif dan sosioafektif.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

eunoia

Publisher

Subject

Education Languange, Linguistic, Communication & Media Library & Information Science Social Sciences Other

Description

EUNOIA : Jurnal Pendidikan Bahasa Indonesia. Jurnal EUNOIA diterbitkan dua kali dalam setahun yaitu setiap bulan Juni dan Desember. Jurnal ini berisi hasil penelitian (lapangan ataupun studi pustka) kajian teoritis maupun kritis dengan ranah kajian sebagai berikut, yaitu: (1) pengembangan dan desain ...