Jurnal Psikologi
Vol 15, No 2 (2022)

EDITORIAL: PERTAMBAHAN USIA DAN GRADASI ISU YANG MENYERTAINYA

Wahyu Rahardjo (Universitas Gunadarma)



Article Info

Publish Date
07 Dec 2022

Abstract

Jurnal Psikologi Edisi Desember 2022 ini memuat 15 naskah dari berbagai latar belakang tema tulisan dan asal penulis. Secara umum, terdapat dua tema besar yang cukup mencolok dalam edisi Desember 2022 ini, yaitu permasalahan sosial dan akademis pada remaja dan mahasiswa, kemudian permasalahan perkembangan di kelompok dewasa awal. Isu relasi sosial yang terkait identitas diri kemudian bertransisi menjadi isu-isu perkembangan seperti perihal pemilihan pasangan, dan pengasuhan anak. Sementara itu tema minor yang ada terkait dengan tema menarik di bidang pendidikan terkait guru dan siswa.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

psiko

Publisher

Subject

Religion Humanities Education Social Sciences

Description

Jurnal Psikologi (JPUG) accepts manuscripts based on empirical research, both quantitative and qualitative. Priority is given to quantitative research of the multivariate type. Meanwhile, the Jurnal Psikologi also accepts meta-analysis or systematic review manuscripts that have advantages in terms ...